Alat Sipil Berikut ini adalah penitik atau pelubang plat, paku keling dan penggores atau pen pada umumnya dignakan untuk pekerjaan pembuatan talang air, baca juga () fungsi dan cara kerjanya :
PENGGORES/PEN
Fungsi :
Sebagai alat untuk membuat tanda/pembuat garis yang fungsinya sama dengan pensil atau bolpoin pada pelat.
Cara kerja :
Goreskan alat pada pelat sampai kelihatan tanda goresan.
ALAT PENITIK/PELUBANG PELAT
Fungsi :
Sebagai alat untuk memper erat sambungan ataupun pelubang pelat tipis.
Cara kerja :
Arahkan penitik ke benda tujuan lalu beri pukulan ringan pada benda sampai pelat menyatu seperti yang di inginkan.
PAKU KELING
Fungsi :
Sebagai penguat sambungan plat.
Cara kerja :
Masukkan paku keling ke dalam lubang sambungan lalu potong sisa patri yang lebih dengan corvet. Sebagai alat pukul benda- benda lunak.
0 comments:
Post a Comment